KPU

PMS Ganggu Aktivitas Harianmu? Atasi dengan 5 Cara Ini, Atur Pola Makan hingga Tidur yang Cukup

PMS Ganggu Aktivitas Harianmu? Atasi dengan 5 Cara Ini, Atur Pola Makan hingga Tidur yang Cukup

Ilustrasi. PMS ganggu aktivitas harianmu? Atasi dengan 4 cara ini, atur pola makan hingga tidur yang cukup--(Sumber : Doc/BETV)

BACA JUGA:Masyarakat Padati Nobar Laga Indonesia vs China di Posko DISUKA

3. Teknik Relaksasi


--(Sumber : iStockPhoto)

Kamu juga bisa menerapkan teknik relaksasi seperti yoga, meditasi, atau pernapasan dalam untuk dapat membantu mengurangi stres dan ketegangan yang sering kali menyertai PMS. 

Teknik-teknik relaksasi ini dapat membantu menenangkan pikiran dan meningkatkan kesejahteraan emosional seseorang . 

Kami dapat mengalokasikan waktu setiap hari untuk melakukan aktivitas relaksasi dapat memberikan rasa tenang yang dibutuhkan, terutama saat gejala PMS mulai muncul.

BACA JUGA:DISUKA Usung Program Rumah Rakyat Bunga 0 Persen

BACA JUGA:Punya Visi-Misi yang Jelas, Warga Gunung Agung All Out Menangkan Nata-Hafizh

4. Suplemen dan Pengobatan

Beberapa wanita mungkin merasakan bahwa suplemen tertentu dapat membantu mengurangi gejala PMS. 

Hal ini lantaran beberapa nutrisi seperti vitamin B6, magnesium, dan asam lemak omega-3 telah terbukti bermanfaat untuk kesehatan mental dan hormonal. 

Meski demikian, penting untuk berkonsultasi dengan profesional kesehatan sebelum memulai suplemen baru agar dapat bermanfaat secara maksimal tanpa efek samping. 

Hal ini lantaran dalam beberapa kasus, pengobatan yang diresepkan oleh dokter seperti antidepresan atau hormonal mungkin diperlukan untuk mengatasi gejala yang lebih parah.

BACA JUGA:Pemerintah Bangun Jalan Tol di Sumatera 1.235 KM, Jalan Tol Bengkulu Baru 17 Kilometer

BACA JUGA:Perum Bulog Bengkulu Klaim Salurkan 18 Ribu Ton SPHP untuk Kendalikan Harga Beras di Masyarakat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: