dempo

Ini 3 Resep Aneka Olahan Buah Mangga Selain Jus, Mudah Dibuat dan Menyehatkan

Ini 3 Resep Aneka Olahan Buah Mangga Selain Jus, Mudah Dibuat dan Menyehatkan

Dijamin ketagihan! Cobain 3 resep olahan buah mangga ini, mudah dibuat dan menyehatkan--(Sumber Foto: Doc/BETV)

1. Kupas mangga dan buang bijinya

2. Potong-potong mangga dan haluskan dengan blender hingga benar-benar lembut

3. Masukkan air panas ke mangkuk besar lalu ambahkan gula pasir dan gelatin bubuk, aduk hingga rata

4. Tutup mangkuk dengan kain lap, letakkan di dalam mangkuk lainnya yang berisi air panas

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Mangga untuk Kesehatan, Turunkan Tekanan Darah dan Berat Badan

5. Setelah gelatin larut, masukkan jus mangga, kemudian aduk hingga tercampur rata

6. Masukkan krim dan aduk dengan spatula hingga rata, tuang ke dalam gelas atau mangkuk kecil

7. Simpan puding mangga di dalam lemari es

8. Hias puding yang sudah didinginkan dengan whipped cream, potongan buah, atau daun mint sesuai selera

9. Puding mangga siap disajikan di cuaca panas

BACA JUGA:Resep Camilan Enak dan Nikmat Antigagal, Coba Buat Puding Mangga Ini, Sajikan Selagi Dingin

2. Ketan Mangga

Ketan mangga ini memiliki rasa yang enak dan mengenyangkan. Masakan yang satu ini mirip seperti makanan kekinian mango sticky rice, berikut resepnya. 

Bahan-bahan utama : 

  • 2 buah mangga yang telah matang
  • wijen sangrai secukupnya

BACA JUGA:Segar dan Nikmat, Cek 5 Resep Jus Mangga Disini, Minuman Simple Mudah Dibuat di Rumah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: