7 Penyebab Stres pada Tubuh, Kurang Dukungan Sosial Jadi Salah Satunya

7 Penyebab Stres pada Tubuh, Kurang Dukungan Sosial Jadi Salah Satunya

Ilustrasi. 7 penyebab stres pada tubuh, kurang dukungan sosial jadi salah satunya--(Sumber : Doc/BETV)

BACA JUGA:7 Tips Jitu Menurunkan Berat Badan tanpa Diet Ketat, Yuk Terapkan!

7. Kurangnya Dukungan Sosial

Selain beberapa penyebab di atas, kurangnya dukungan sosial pada diri seseorang juga dapat memperburuk stres. 

Ketika seseorang merasa sendirian dan tidak memiliki dukungan dari orang-orang terdekat, tekanan emosional dapat meningkat.

Hal ini lantaran hubungan ssosial yang kuat sangat penting untuk kesejahteraan mental, dan kurangnya dukungan dapat membuat seseorang merasa lebih tertekan dalam menghadapi kesulitan dalam hidup. 

BACA JUGA:5 Manfaat Daun Lokio untuk Kesehatan, Ampuh Jaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:7 Cara Mencegah Obesitas Sejak Dini, Terapkan Hidup Sehat Sampai Rajin Berolahraga

Demikian 7 penyebab stres yang perlu kamu ketahui. Sebaiknya hindari penyebab-penyebab ini agar hidupmu tetap tenang dan terhindar dari stres. Semoga informasi ini bermanfaat!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: